Manfaat dan Fakta Aneh Seputar Tertawa - Digital Solutions by Leafcoder

Manfaat dan Fakta Aneh Seputar Tertawa

Leafcoder.org - Manfaat dan fakta aneh seputar tertawa



Selamat sore, banyak orang menganggap tertawa adalah hal yang bisa membuat kita lebih awet muda, menandakan kita sedang bahagia, dan lain sebagainya. Tahukah kalian, ternyata telah dilakukan riset diluar sana tentang fakta dibalik aktifitas tawa yang pernah/sering dilakukan oleh semua orang didunia. Yuk simak manfaat dan fakta seputar tertawa dibawah ini.

Berikut 12 fakta di balik tawa seperti dilansir situs Genius Beauty :

1. Bayi tidak bisa tertawa sampai mereka mencapai usia tiga bulan.

2. Tertawa selama 10-15 menit bisa membakar banyak kalori.

3. Tertawa mampu mengeluarkan udara di dalam paru-paru dengan kecepatan 60 mph.

4. Ada 17 otot wajah yang digunakan untuk tersenyum, sedangkan mengerutkan kening butuh 47 otot wajah.

5. Seseorang yang sering tertawa bahagia memiliki risiko penyakit jantung 40 persen lebih rendah dibanding orang yang murung.

6. Percayakah Anda, ada tanaman yang disebut bunga tawa. Begitu melihatnya Anda akan tertawa seperti orang gila selama setengah jam.

7. Tertawa 17 menit per hari dipercaya memperpanjang waktu hidup selama satu hari

8. Rata-rata anak berusia enam tahun tertawa 300 kali sehari. Ketika kita tumbuh tua kita tersenyum dan tertawa hanya 15 kali sehari.

9. Senyuman pelayan bisa membuat pelanggannya memberikan tips tambahan.

10. Baik untuk perut, jika Anda tertawa selama satu jam tanpa henti.

11. Dengan tersenyum. Model iklan american Gordon Todd menikmati senilai $ 4.000.

12. Orang yang tinggal di Brazil dan Kuba lebih banyak tersenyum dibandingkan dengan mereka yang tinggal di Skandinavia.


Nah, itulah 12 manfaat dan fakta seputar tertawa. Menarik bukan? Semoga menginspirasi dan bermanfaat ya. Salam leafcoder.

Posting Komentar

0 Komentar




Contact us

Jasa SEO Leafcoder
Support Leafcoder.org
Hi there! We accept any donation via PayPal, hope the articles we provide can always be helpful.